Lihat berita dan auto tips yang lain

Tips Mengetahui Ciri-Ciri Mobil Bekas Kecelakaan

Alasan Ukuran Ban Depan dan Belakang pada Motor Berbeda

Sebagian orang akan lebih cenderung memilih membeli mobil bekas karena harga yang jauh lebih murah. Namun, dalam memilih mobil bekas yang baik dibutuhkan ketelitian dan pengetahuan dasar untuk membedakan mobil bekas kecelakaan atau tidak. Hal ini perlu dilakukan agar pembeli tidak salah pilih. Tidak semua mobil bekas yang dijual di pasaran memiliki kondisi yang prima. Ada juga mobil bekas yang sudah pernah mengalami reparasi atau perbaikan yang cukup besar akibat kecelakaan. Mobil bekas kecelakaan mungkin apabila sudah di reparasi dengan baik akan terlihat seperti mobil normal pada umumnya, tetapi performa mobil bekas tabrakan sudah tidaklah sama dengan mobil ketika masih dalam kondisi normal. Berikut ini adalah bagian-bagian penting yang harus Anda perhatikan agar Anda tidak menyesal di kemudian hari akibat salah memilih mobil bekas:

Lihat berita dan auto tips yang lain